Example 728x250

Example 728x250
Peradilan

5 Tips Menghadapi Sidang Perceraian

40
×

5 Tips Menghadapi Sidang Perceraian

Share this article

JAKARTA: Asmanidar Law Firm & Partner, melalui Akun Konsultasi Hukum-nya, menjelaskan 5 Tips agar sukses menjalani sidang perceraian di pengadilan.

Tips Kesatu: Persiapkan fisik dan mental yang prima sebelum mengikuti persidangan. “Kondisi fisik dan mental yang prima, sangat dibutuhkan”.

Kedua, bawalah teman, terutama saat menunggu antrean persidangan. “Teman yang ikut mendampingi, setidaknya untuk ngobrol saat antre menunggu sangat membantu”.

Ketiga, jangan lupa membawa semua berkas yang dibutuhkan dalam persidangan. “Jika ada berkas yang tertinggal akan sangat menganggu”.

Keempat, jangan larut dalam emosi, terbawa kesal atau marah. Tetap fokus pada tujuan.

Kelima, konsultasikan terlebih dulu perkara Anda dengan Pengacara yang faham. “Ini sangat penting”.

Sumber:

Tik Tok: Konsultasi Hukum_@desrizayantish

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *